Keripik Pisang Manis.
Kamu dapat memasak Keripik Pisang Manis menggunakan 4 bahan dan 6 Langkah. Inilah cara kamu mencapai itu .
Bahan-Bahan Keripik Pisang Manis
- Siapkan 1 butir , cengkeh pisang muda. Aku pakai pisang kepok.
- Siapkan 6 sendok , penuh gula.
- Siapkan secukupnya , Minyak goreng.
- Siapkan secukupnya , Air.
Langkah-langkah pembuatan Keripik Pisang Manis
- Siapkan ember diisi dengan air. Kupas pisang dan iris tipis sesuai selera. (Usahakan pakai sarung tangan. Lengket soalnya :().
- Panaskan minyak. Goreng semua pisang yang telah diiris tipis.
- Didihkan gula dan air. (Airnya cukup sepertiga gelas kecil).
- Setelah air gula siap, panaskan air gula di wajan. Pastikan sampai mendidih.
- Kemudian masukkan pisang yang sudah digoreng ke dalam air gula yg telah mendidih. Aduk-aduk hingga gula dan pisang tercampur rata..
- Sajikan!!!😋😋.